Rabu, 08 Juni 2016

crunchy and healty

Judul Foto : crunchy and healty
Objek foto yang saya ambil adalah sebuah snack yang bernama tranz sea weed, snack ini memiliki cita rasa yang sangat gurih dan manis yang sangat cocok untuk makanan ringan. Selain itu makanan inijuga cukup menyehatkan ,karena bahan-bahannya mengandung tepung terigu,lemak nabati,susu bubuk,gula,laktosa,perisa rumput laut,pewarna makanan,minyak kelapa,bahan pengembang (amonium bikarbonat,natrium bikarbonat,natrium asam piro fosfat,natrium metabisulfit) mentega,sirup,glukosa,garam,ekstra malt,pengemulsi lesitin kedelai,enzim dan identik alami.
Karya ini saya ambil ketika ada sesihunting still life di secretariat G-phoc, pada malam hari pukul 21.oo WIB. Karya ini termasuk dalam kategori still life produk/comersial art dengan komposisi pungulangan (repetisi) dengan diafragma 8 selain itu speed yang saya gunakan untuk karya ini adalah 1/100.
Alasan saya memberi judul crunchy and healty pada karya saya ini, karena menurut saya snack ini memiliki tampak visual yang gurih dan taburan rumput laut di permukaannya membuat biscuit ini mempunyai kandungan sayuran yang menyehatkan, lelehan gula yang ada dipermukaannya semakin membuatnya tampak lebih gurih dan renyah.Saya menggunakan snack untuk karya saya ini karena saya ingin mendapatkan karya dengan kategori still nlie produk Ini .



ADITYA ADHARUL IRAWAN

0 komentar:

Posting Komentar